Tentang Saya

  Brian Edsel adalah seorang anak yang lahir pada tanggal 11 Februari 1998 di kota Jambi. Anak ketiga dari tiga bersaudara ini memulai pendidikan pertamanya di playgroup Puri Indah. Setelah lulus dari playgroup Puri Indah, dirinya melanjutkan pendidikannya di TK Nasional Sariputra, yang lalu disambung dengan pendidikan sekolah dasar di SD Nasional Sariputra.

   Setelah lulus dengan nilai yang cukup memuaskan, Brian melanjutkan pendidikannya di SMP Unggul Sakti. Dengan ketertarikan yang cukup besar dengan Teknologi dan Desain, Brian memutuskan untuk melanjutkan pendidikannya dengan mengambil jurusan Multimedia di SMK Unggul Sakti.

  Kini, Brian Edsel sedang mengikuti Quick Study di STIKOM Dinamika Bangsa Jambi dalam rangka pembelajaran awal sebelum mengikuti semester ganjil di STIKOM Dinamika Bangsa Jambi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar